LAMBANG DESA MUNCAN
16 November 2024
Administrator
Dibaca 50 Kali
ARTI LAMBANG DESA
- Bentuk:
- Segi lima : melambangkan Pancasila sebagai dasar dan pedoman hidup di dalam melanjutkan perjuangan dalam mengisi kemerdekaan yang menuju masyarakat adil dan makmur.
- Bintang : melambangkan ketuhanan yang maha esa.
- Gunung Agung : melambangkan bahwa Desa Muncan terletak di sebelah Selatan kaki Gunung Agung.
- Bale Kulkul : melambangkan bahwa segala sesuatu harus diselesaikan dengan musyawarah/mufakat dengan azas kekeluargaan yang merupakan cirri khas Desa Muncan.
- Bambu Runcing : melambang Desa Muncan adalah Desa Perjuangan di dalam memperjuangkan proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia.
- Rantai : melambangkan tali persatuan dan kesatuan Desa Muncan.
- Padi dan Kapas : melambangkan kemakmuran.
- Tri Hita Karana : mengabdi untuk terciptanya keseimbangan, keserasian dan
- Bhakti keselarasan pembangunan di Desa Muncan.
- Warna-warna:
- Dasar : biru langit.
- Garis pinggir segi lima : hitam.
- Bintang : kuning.
- Gunung : biru tua.
- Bale kulkul dan gelanggang : coklat.
- Atap ijuk : hitam.
- Padi : kuning.
- Kapas : hijau/putih.
- Pita : putih.
- Logo Tri Hita Karana Bhakti : hitam.
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin